Import data sangat di perlukan ketika kita akan memasukan data baru misalkan dari data excel.
untuk melakukan import data kita bisa menggunakan cmd di windows atau untuk remote ke server yang berbasis linux kita bisa menggunakan terminal.
apabila kita menggunakan query manual tentunya akan sangat merepotkan dan memakan waktu, dengan menggunakan cara import data dari csv ke dalam tabel postgresql tentunya akan mempercepat proses pengimputan data kedalam tabel database kita.
contoh kasus di bawah ini ialah saya mempunyai tabel ebook dan ingin menambahkan isi tabel tersebut dari data yang terdapat di dalam file csv.
struktur tabel yang saya miliki seperti di bawah ini
Berikut adalah langkah-langkah yang dapat Anda ambil untuk mengimpor data dari file CSV ini ke PostgreSQL:
Perbarui Perintah
COPY
dengan Pemisah yang Benar: Karena file CSV menggunakan tanda titik koma (;
) sebagai pemisah, Anda harus menyesuaikan perintahCOPY
untuk mencerminkan hal ini.Jalankan Perintah
COPY
dari Command Line: Gunakan perintah berikut untuk mengimpor data:psql -h localhost -U postgres -d woowedu -c "\COPY ebooks(book_code, title, cover_img, author, isbn, category_id, publisher_id, file_1) FROM 'D:/FAUZI/WOOWEDU/ebook/SD/books_new_sd2.csv' DELIMITER ';' CSV HEADER;"
Atau jika Anda menggunakan backslash ganda untuk path:
psql -h localhost -U postgres -d woowedu -c "\COPY ebooks(book_code, title, cover_img, author, isbn, category_id, publisher_id, file_1) FROM 'D:\\FAUZI\\WOOWEDU\\ebook\\SD\\books_new_sd2.csv' DELIMITER ';' CSV HEADER;"
Dengan perintah ini, Anda harus bisa mengimpor data CSV ke tabel PostgreSQL tanpa masalah. Pastikan bahwa server PostgreSQL berjalan dan Anda memiliki izin yang diperlukan untuk mengakses database dan tabel.
ketika command berhasil di jalankan akan muncul total row yang di copy
Komentar
Posting Komentar